
Adobe Photoshop CS4 merupakan hasil pengembangan produk Adobe Photoshop dari sebelumnya. Nah, bagi anda yang mungkin belum mengenalAdobe Photoshop CS4, disitu terdapat fitur-fitur yang menarik dan lebih berkembang dari seri Photoshop sebelumnya. Banyak sekali kelebihan yang terdapat di dalam situ dan mungkin anda akan dimanjakan oleh fitur-fiturAdobe Photoshop CS4. Disamping saya sharing mengenai fitur adobe...